Jumat, 17 Oktober 2014

Secawan Air Dari Telaga Kautsar

Saudara saudariku, berikut adalah catatan kajian dari seseorang yg hanif (semoga Allah merahmatinya dan memberikannya pahala jariyah atas ilmu yg ia ikatkan dlm catatannya untuk kita).

Semoga Bermanfaat

-----------------------------------

Abu Yahya Badrussalam lc
25 mei 2014
Mesjid al husna jakarta utara

Imam ahmad mengatakan nikmat sunnah adalah nikmat yang lebih baik di atas nikmat iman dan islam.

Nikmat atas sunnah ini akan mengantarkan kita ke surga dan meminum air telaga kautsar

Sesungguhnya aku akan mendahului kalian dan akan menunggu kalian di telaga kautsar
Hr bukhori

Telaga kautsar ada di padang mahsyar
Barang siapa yang meminum dari telaga kausar, maka dia tdk akan merasa haus selama-lamanya

Sifat telaga kautsar
- airnga lebih putih dari susu dan lebih manis dari madu
- wanginya lebih wangi dari misiq (kesturi)
- lebarnya sebulan perjalanan dg unta

Dan sungguh akan ada suatu kaum yang aku kenal mereka dan mereka kenal aku, namunterdapat penghalang di antara kami.. Rasul bertanya, ini dari kaumku. Lalundikatakan kepada rasul, engkau tdk tahu apa yg mereka perbuat sesudah engkau. Lalu rasul berkata, jauhkan mereka dariku, yang mengubah ubah sesudahku (bidah).

Apa yang menyebabkan kita dpt meminum air telaga kautsar?
1) berpegang pada sunnah
  Hr abu hurairah,
  Sesungguhnya aku meninggalkan kepada kalian dua hal, yg bila kalian berpegang teguh, niscaya tdk akan sesat. Aku akan bertemu lg dg mereka dintelaga kautsar.
   Orang yg mempelajar quran dan sunnah, tdk akan menjadi kafir.
   Bahkan dajjal pun tdk mampu menyesatkan org yg berpegang pada quran dan sunnah.
Ada hadits tentang seprang pemuda yang digergaji oleh dajjal.

Qs3:140
bagaimana kalian akan menjadi kafir, sementara kalian dibacakan terusnayat2 Allah, dan ada rasul bersama kalian

Siapa yang berpegang pada agama Allah, akan diberikan jalan yang lurus.
Al quran

2) sabar menghadapi pemimpin yg zholim
Sesungguhnya nanti akan ada al adzaroh, yakni pemimpin yg lebih mementingkan dirinya dibandingkan rakyatnya, maka bersabarlah kalian.
Sampai kapan? Sampai kalian bertemu di telaga kautsar

Hr imam muslim
Akan ada nanti pemimpin hang mengambil sunnah selain sunnahku, mengambil petunjuk selain petunjukku. Dan kelak akan ada pemimpin yg hatinya syaiton berbadan manusia. Sahabat berkata, apa yg harus kami lakukan.
Maka kata rasul, dengar dan taati, walaupun kamu dipukul atau hartamu diambil.
Bersabarlah kalian. Sampai kapan ya rasul? Sampai kalian bertemu dgnku di telaga kautsar.

3) meski kita bersabar, namun hati kita tetap mengingkari kejahatan mereka.
Hr
Akan ada pemimpin yang bodoh. Apa itu pemimpin bodoh? Yakni mereka yg mengambil petunjuk selain petunjukku, mengambil sunnah selain sunnahku, maka barangsiapa yg membenarkan mereka, membantu atas kezoliman mereka, maka mereka bukan dariku, dan aku jg bukan darinya. Mereka tdk akan singgah ke telagaku. Sebaliknya mereka yg tdk membenarkan, maka mereka adalah dariku, dan aku dari mereka. Dan mereka akan mampir ke telagaku.

Mengingkari dgn perbuatan, kata, dan hati.
Hati adalah selemah-lemah iman.

Bukan dgn melakukan demo.
Siapa yang ingin menasihati penguasa, jangan terang2an, lakukan dengan rahasia.
Jika pemimpin tdk menerimanya, maka ia telah selesai melakukan tugasnya.

Bukan dgn menebar aib, spt yg terjadi pada zaman skrg.
Ingat kisah musa dan harun (dalam alquran) menyampaikan nasihat ke firaun. Sampaikanlah dgn lemah lembut.

4) orng yg selalu menjaga sholat dan wudhu
Hr muslim dari huzaifah
Demi dzat Allah, sungguh aku akan menghalau manusia ke telagaku. Apakah engkau akan mengenali kami sebagai umatmu?
Ya kalian akan singgah, dgn ubun2 dan kaki tangan kalian yg bercahaya karena bekas air wudhu.

Hadits
Dan tidak ada yg menjaga wudhunya kecuali orang mukmin

Hadits
Rasul bertanya pada bilal, apa yg membuatmu mendahuluiku masuk surga? Bilal berkata, aku setiap kali ada hadats, berwudhu dan sholat 2 rakaat.

5) menjauhi segala macam perbuatan bid'ah.
Hadits
Setiap orang yang mengada-ada dalam agama, maka ia akan terusir dari telaga kautsar

Hadits
Nanti akan ada beberapa orang yg tdk akan bisa minum air telaga kautsar.
Hadits ini menggunakan kata ar-rijaalu, yg termasuk ketetapan, dan itu biasanya dipakai untuk gambaran sedikit.
Artinya dari hadits ini
Orng2 yg melakukan bidah, tetap akan minum telaga kautsar, setelah melewati neraka
bidah yabg termasuk maslaah akidah, yang sudah disepakati para ulama.
Spt orang2 rafidhoh, tasawwuf

6) TauhiduLlah (mentauhidkan Allah)
Hadits qudsi
Barangsiapa yg mengucapkan Laa ilaaha ilallah dengan kejujuran hatinya, pastinakan masuk surga, meski ia pezinah dan pencuri.

7) istiqamah di atas sunnah, kesabaran

8) mendapatkan syafaat dari rasulullah
Hadits
Aku diberikan pilihan oleh Allah, antara dua, setengah umatku masuk syurga, dan syafaat. Dan syafaatku adalah untuk orang yg meninggal dalam tauhid

Syafaat ada 2 macam.
1) syafaat khusus
    - syafaat kubra
    - syafaat untuk abu tholib
    - syafaat untuk ahli surga agar dapat memasuki surga
2) syafaat umum
   - untuk orang2 yg berbuat dosa besar dari ummat islam, agar mereka yg di dalam neraka, dikeluarkan dari neraka,

Syafaat itu hanya milik Allah. Manusia tdk memiliki syafaat bahkan rasulullah.
Syafaat bisa diperoleh dengan izin dan ridho Allah

Mengambil beberapa penggal ayat dari quran dalam sholat.
- ini tdk sesuai sunnah, karena kebiasaan rasulullah adalah membaca satu surat penuh

Boleh berbicara saat wudhu


Tidak ada komentar:

Posting Komentar